Berita
Kimia Farma Laboratorium & Klinik Ramaikan Carnival PKP JIS
26 November 2024
Jakarta – Pada 26 November 2024, Kimia Farma Laboratorium & Klinik ikut serta dalam acara Carnival SMA PKP JIS yang dihadiri pengunjung di antaranya adalah para pengajar, staf dan para murid yang hadir. Acara tersebut adalah acara cup tahunan sekolah yang dihadiri juga oleh sekolah-sekolah lain untuk berkompetisi di acara cup tersebut.
Kimia Farma Laboratorium & Klinik sebagai salah satu sponsor acara Carnival PKP JIS menyediakan layanan kesehatan serta melakukan open booth untuk para pengunjung dapat merasakan layanan kesehatan di tempat.